Keselamatan Pabrik Kimia

KodeTK141132
SKS2

PRASYARAT :  –

ISI : Pengenalan peraturan-peraturan keselamatan kerja dan lingkungan, pengenalan peralatan keamanan (safety), pemahaman bahan berbahaya dan beracun, anatomi tentang kecelakaan,resiko dan bahaya, sistem pencahayaan, sistem ventilasi, kebisingan.

PUSTAKA :

  1. Achadi Budi Cahyono , 2004, Keselamatan Kerja Bahan Kimia di Industri, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.
  2. Anizar, 2009. Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Industri. Graha Ilmu. Yogyakarta.
  3. Handl’ey, E.,1980. Industrial Safety Handbook. McGraw-Hill Book Company . England