Mahasiswa Teknik Kimia Lolos Event I-Challenge UB

Selamat kepada Nur Aisyah Lestari (Kadep Danus) selaku Ketua kelompok tim atas hasil karyanya yang lolos ke tahap selanjutnya pada event I-Challenge yang diselenggarakan oleh Teknik Kimia Universitas Brawijaya.